Tuesday, August 9, 2011

bila?

kaget kebenderangan bila tersungket kedengaran irama trumpetan yang dia pukulkan pada telinga ahli kitab new age israelites semalam.
kaget kebingungan bila memikirkan nasib sepasang perasaan yang mati dalam jiwa merdeka seorang pujannga rimba.

dari buluh sungai, hingga eukaliptus hutan, semuanya dimamah anai-anai dan bisa diulaskan menjadi sebenderangan musiqa dan irama-irama.
dari kayu, hingga besi, semuanya diubahkan menjadi peneman pada si peniup-peniup dunia.

akhirnya, ada rasa rindu 'bila-bila' terdengar irama trumpetan. terdengar percikan tiupan dari muncung depan trumpetan.

akur, bila ada irama rindu tegar yang menyegarkan.

hampir setahun tidak meniup trumpet kan? mungkin disebabkan ketakutan terjumpa peniup trumpet kedua.
tapi itu bukan alasan, bukan halangan.
pasti, akan kembali ke kancah perjuangan, seiring dengan peniup trumpet ke-2.

-janji sang peniup.

No comments: